Jakarta, CNBC Indonesia – Perusahaan security internet, ESET menemukan ransomware baru yang menyerang sistem operasi Google Android menggunakan pesan singkat (SMS). Ransomware tersebut diberi nama Android/Filecoder.C. Ransomware ini menyebar di forum online termasuk Reddit dan forum XDA Developer. Cara distribusinya dengan memikat korban melalui konten pornografi yang menyamarkan domain dengan tautan bit.ly yang memiliki malware berbahaya, seperti dikutip CNBC Indonesia dari ZDNet, Selasa (30/7/2019).
Similar Posts
Viral Virus di M-Banking BCA, Ahli Siber Akui Potensi Penipuan APK
Jakarta, CNN Indonesia — Viral dugaan modus penipuan terbaru di aplikasi BCA…
Aplikasi Masih Bisa Akses Data Ponsel Tanpa Izin
Jakarta, CNN Indonesia — Pengamat keamanan internet dari ESET Yudhi…
Pengamat: ‘Tuyul’ Bajak Aplikasi Gojek dan Grab di Singapura
Jakarta, CNN Indonesia — Pengamat keamanan siber dari Vaksin.com Alfons…
Ini Cara Hacker Jahat Retas Gadgetmu Lewat WiFi Gratisan
Jakarta, CNBC Indonesia – Walaupun terkesan bisa berselancar sepuasnya tanpa…
AwanPintar.id secara resmi menyerahkan Laporan Serangan Siber sepanjang 2024 kepada APJII
Pada 13 Maret 2025 AwanPintar.id secara resmi menyerahkan Laporan Serangan…
Awas, Virus Pengunci Komputer yang Meminta Tebusan
Jakarta, CNN Indonesia — Sejak 2013, ransomware, sebuah virus yang…

