Jakarta, CNBC Indonesia – Aplikasi perekam layar (screen recorder) yang tersedia resmi di Google Play Store ternyata memata-matai pengguna. Adapun aplikasi yang dimaksud adalah ‘iRecorder – Screen Recorder’ untuk pengguna HP Android. Aplikasi tersebut selama ini dikenal kredibel dan sudah diunduh puluhan ribu orang. Namun, sebuah celah keamanan di Google Play Store membuat aplikasi ini disusupi kode berbahaya yang berisiko menguntit pengguna.
Similar Posts
Awanpintar.id hadirkan solusi pendeteksi ancaman serangan siber
Jakarta (ANTARA) – PT Prosperita Sistem Indonesia menghadirkan platform cloud…
Serangan Virus Ransomware Wannacry Gegerkan Dunia
JawaPos.com – Selama 2017 dunia dihebohkan dengan serangan virus ransomware….
20 Aplikasi Ini Bisa Sadap Chat dan Bajak WhatsApp, Cek HP Segera
Sejumlah aplikasi Android diidentifikasi bermasalah. Bahkan bisa menyadap percakapan yang…
Terjadi 2 Kasus Siber Selama Sepekan, Data Bank BCA Bocor Efek dari Malware
Dua kasus siber dikatakan telah menimpa Bank of Central Asia…
ESET Indonesia Buka Jalan Kolaborasi dengan PANDI
INILAHCOM, Jakarta – Eset indonesia melalui PT Prosperita membuka peluang…
Cara Mengamankan Telekonferensi Zoom dari Orang Tak Diundang
KOMPAS.com – Di tengah wabah virus corona yang melanda, kebijakan…

